Daftar Blog Saya

Rabu, 23 November 2022

Bahan Asesmen Organisasi Nirlaba

 

Beberapa waktu yang lalu saya diajak menjadi asesor beberapa LSM/NGO yang diampu CIDA (Canadian International Development Agency). Mereka menyampaikan suatu "assessment tool" yang boleh dimodifikasi sesuai praktek lokal. Assessment Tool semacam ini dapat menjadi bahan pertimbangan bagaimana kita akan mengembangkan organisasi nirlaba yang melibatkan kita atau dipercayakan kepada kita. Catatannya, subject to modification/adaptation.

Dalam tampilan postingan ini, terutama kopian bahan di bawah ini ada sebagian yang kurang jelas. Sebagian ada yang dapat popping lebih jelas jika diketuk, atau diklik pada bagian yang tidak jelas. Sebagian tetap tidak jelas dan memerlukan kaca pembesar... Mohon maaf masih belajar cara mengatasinya.

Yang pertama menyangkut Governance

Yang kedua menyangkut manajemen: struktur dan proses


Yang ketiga menyangkut sumberdaya manusia


Yang keempat menyangkut manajemen keuangan, administrasi dan pengembangan sumber dana


Yang kelima menyangkut program


Yang keenam menyangkut hubungan eksternal




Semoga memberikan inspirasi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar